Minggu, 20 Februari 2011

Pulau Hantu Gunkajima

Pada awal 1900-an, Gunkanjima merupakan pulau yang makmur karena kekayaan batu baranya. Mitsubishi Corporation yang mengelola penambangan batu bara di sini, benar-benar membuat Gunkanjima menjadi kota yang kaya dan padat penduduk, padahal luas pulau ini kurang dari 1 km2.

http://babesmedia.entertainment.ign.com/babes/image/article/700/700476/jesss-blog-pics-20060606043049886.jpg

http://architecturelab.net/wp-content/uploads/2008/06/375686732_3a54d1cf3a_o.jpg

http://www.yardwear.net/blog/content/binary/hashimaislandcentral.jpg

http://bionicbong.com/wp-content/uploads/2009/04/gunkanjima1.jpg

http://www.ne.jp/asahi/saiga/yuji/gallary/gunsu/gunsu-jpg2/04-gunsu81-f.jpg

Untuk mengakomodasi para penambang, sepuluh kompleks apartemen dibangun di atas batu kecil - sebuah labirin tinggi dihubungkan dengan halaman-halaman, koridor, dan tangga. Ada sekolah, restoran, dan game rumah, semua dikelilingi oleh tembok pelindung. Pulau ini dikenal sebagai "nashi Midori Shima," pulau tanpa warna hijau. Tahun 50-an jumlah penduduk mencapai 6000 orang, ini merupakan pulau terpadat penduduknya di dunia pada masa itu.

http://farm1.static.flickr.com/36/104905418_63e2f5ba1b.jpg

http://www.electricedge.com/greymatter/images2/gunkanjima.jpg

http://c0170361.cdn.cloudfiles.rackspacecloud.com/73057_27793_d022abd4e7_l.jpg

http://farm3.static.flickr.com/2408/2433816283_a817aaedf3.jpg

0 komentar:

Posting Komentar

Komeng di sini....

Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...